Bagian utama akumulator, yaitu :
- Kutub positif (anoda) terbuat dari timbal dioksida (PbO2);
- Kutub negatif (katoda) terbuat dari timbal murni (Pb);
- larutan elektrolit terbuat dari asam sulfat (H2SO4) dengan kepekatan 30%.
Lempeng timbal dioksida dan timbal murni pada akumulator menghasilkan beda potensial 2 volt untuk mendapatkan akumulator bertegangan 12 volt di rangkaian 6 sel secara seri.
Sumber : www.edukasi.net.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar